HK Laporkan 1.179 Kasus Baru, 1 Kritis dan 4 Serius
Hong Kong, BI – Dr.Albert Au dari Pusat Perlindungan Kesehatan (CHP) Departemen Kesehatan mengumumkan hari ada 94 kasus impor dan 1.085 kasus COVID-19 lokal.
Laporan jumlah kasus tersebut didapat dari 423 dikonfirmasi melalui tes asam nukleat dan 662 kasus dikonfirmasi melalui platform deklarasi online Rapid Antigen Test (RAT), jadi total kasus yang tercatat hari ini adalah 1.179.
94 kasus diimpor hari ini. 38 di antaranya dinyatakan positif di stasiun pengambilan sampeldi bandara, 43 kasus dinyatakan positif di hotel karantina dan 13 kasus sisanya dinyatakan positif setelah mereka menyelesaikan karantina.
Sebanyak 113 kasus positif ditemukan dari banyak sekolah yang melibatkan 83 siswa dan 30 guru.
Sementara itu sebanyak 9.179 pasien telah meninggal sejak awal gelombang kelima dan tidak ada kematian baru yang dilaporkan oleh Otoritas Kesehatan kemarin.
Dr Larry Lee dari Otoritas Rumah Sakit mengatakan bahwa lebih dari 422 pasien masih dirawat di rumah sakit. 1 pasien tanpa catatan vaksinasi dilaporkan dalam kondisi kritis dan 4 pasien baru dalam kondisi serius.[bi]
———–
Hong Kong, BI – Dr.Albert Au dari Pusat Perlindungan Kesehatan (CHP) Departemen Kesehatan mengumumkan hari ada 94 kasus impor dan 1.085 kasus COVID-19 lokal.
Laporan jumlah kasus tersebut didapat dari 423 dikonfirmasi melalui tes asam nukleat dan 662 kasus dikonfirmasi melalui platform deklarasi online Rapid Antigen Test (RAT), jadi total kasus yang tercatat hari ini adalah 1.179.
94 kasus diimpor hari ini. 38 di antaranya dinyatakan positif di stasiun pengambilan sampeldi bandara, 43 kasus dinyatakan positif di hotel karantina dan 13 kasus sisanya dinyatakan positif setelah mereka menyelesaikan karantina.
Sebanyak 113 kasus positif ditemukan dari banyak sekolah yang melibatkan 83 siswa dan 30 guru.
Sementara itu sebanyak 9.179 pasien telah meninggal sejak awal gelombang kelima dan tidak ada kematian baru yang dilaporkan oleh Otoritas Kesehatan kemarin.
Dr Larry Lee dari Otoritas Rumah Sakit mengatakan bahwa lebih dari 422 pasien masih dirawat di rumah sakit. 1 pasien tanpa catatan vaksinasi dilaporkan dalam kondisi kritis dan 4 pasien baru dalam kondisi serius.[bi]