Hong Kong

Observatorium Perkirakan Suhu Capai 36 Derajat

Hong Kong, BI – Observatorium Hong Kong memperkirakan suhu yang sangat tinggi hari ini [23/7] dengan suhu maksimum sekitar 36 derajat Celcius di daerah perkotaan dan dua atau tiga derajat lebih tinggi di Neew Territories.

Sebelumnya hari terpanas dalam sejarah Hong Kong tejadi pada 23 Juli 1972, saat itu suhu tertinggi mencapai 34,7 derajat Celcius, dan suhu rata-rata adalah 30,9 derajat Celcius. Maka jika hari ini suhu melebihi 35 derajat Celcius artinya akan mencatat sejarah baru menjadi hari terpanas dalam sejarah.

Cuaca akan terus-menerus sangat panas dan cerah selama sisa bulan Juli. Suhu umumnya bisa mencapai 35 derajat Celcius atau lebih awal pekan depan.[bi]

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Artikel Terkait

Back to top button

AdBlock Terdeteksi!

Silahkan matikan / whitelist website ini jika anda menggunakan AdBlock Extension. Iklan dari website ini sangat berpengaruh terhadap keberlangsungan bisnis kami. Terima Kasih. - Please turn off / whitelist this website if you're using AdBlock Extension. Advertising from this website is vital for the sustainability of our business. Thank You.