Hong Kong

Bulan Depan Ada Kembang Api Lagi Di HK

Hong Kong, BI[5/9] – Kepala Eksekutif John Lee mengumumkan pada hari Selasa bahwa pertunjukan kembang api akan diadakan sekali lagi untuk memperingati Hari Nasional bulan depan – pertama kalinya dalam lima tahun.

Pertunjukan kembang api yang dibiasanya di helat setiap tanggal 1 Oktober di Pelabuhan Victoria ditangguhkan sejak tahun 2019 karena kerusuhan sosial dilanjutkan dengan tahun-pandemi Covid.

Berbicara menjelang pertemuan mingguan Dewan Eksekutif, Lee mengatakan pemerintah juga berencana untuk meningkatkan kehidupan malam Hong Kong.

“Akan ada partisipasi yang luas. Misalnya, banyak pusat perbelanjaan yang akan memperpanjang jam operasionalnya dan memberikan berbagai kelonggaran dan kupon untuk menghidupkan pasar malam atau night economy kita,” ujarnya.

Untuk waktu detailnya akan disampaikan setelah semuanya siap sekitar satu minggu lagi.[BI]

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Artikel Terkait

Back to top button

AdBlock Terdeteksi!

Silahkan matikan / whitelist website ini jika anda menggunakan AdBlock Extension. Iklan dari website ini sangat berpengaruh terhadap keberlangsungan bisnis kami. Terima Kasih. - Please turn off / whitelist this website if you're using AdBlock Extension. Advertising from this website is vital for the sustainability of our business. Thank You.