Hong Kong

Polisi Temukan Dapur Tempat Meracik Narkoba Di Yau Ma Tei

Nilai jalannya sekitar HK$ 1 Juta ...

Hong Kong, BI [04/03] – Polisi telah mendakwa seorang pria berusia 59 tahun dengan tuduhan pembuatan dan penyelundupan narkoba, setelah menemukan apa yang mereka yakini sebagai bengkel pembuatan narkoba atau dapur tempat meracik adonan narkobadi Yau Ma Tei.

Polisi menggeledah unit tersebut di sebuah gedung di Jalan Chi Wo pada hari Sabtu [02/04] dan menemukan dugaan heroin, es, dan kokain dengan nilai jalanan sekitar HK$1 juta.

Polisi juga menemukan mesin press manual, blender, peralatan memasak, dan timbangan elektronik yang mereka duga digunakan untuk pembuatan dan distribusi narkoba.

Kasus ini dibahas di pengadilan West Kowloon Magistrates pada Senin pagi. [BI]

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Artikel Terkait

Back to top button

AdBlock Terdeteksi!

Silahkan matikan / whitelist website ini jika anda menggunakan AdBlock Extension. Iklan dari website ini sangat berpengaruh terhadap keberlangsungan bisnis kami. Terima Kasih. - Please turn off / whitelist this website if you're using AdBlock Extension. Advertising from this website is vital for the sustainability of our business. Thank You.